Pages

Kamis, 18 Juli 2013

Ebook Tips Mempercepat Browser Firefox

Mozilla Firefox.. adalah salah satu browser yang paling siiipp. Kalau menurut saya Mozilla firefox adalah salah satu mesin browser yang sangat lengkap fiturnya. Nah.. saya akan memberikan sedikit trik mengenai cara mempercepat Firefox anda dalam brosing di internet dengan sedikit tweaking.

Untuk mempercepat browsing :
  1. Ctrl+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .com. caranya adalah ketikkan nama domain kemudian klik ctrl+enter. contohnya, anda ingin membuka “www.yahoo.com” jadi ketiklah “yahoo” kemudian klik ctrl+enter
  2. Shift+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .net. caranya adalah ketikkan nama domain kemudian klik ctrl+enter. contohnya, anda ingin membuka “www.telkom.net” jadi ketiklah “telkom” kemudian klik shif+enter
  3. Ctrl+Shift+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .org. caranya adalah ketikkan nama domain kemudian klik ctrl+enter. contohnya, anda ingin membuka “www.dikti.org” jadi ketiklah “dikti” kemudian klik Ctrl+Shift+Enter
Selain tips di atas terdapat juga tips Hacking Bandwidth Warnet.

Download selengkapnya di : TipsMempercepatMozillaFirefox.pdf

0 komentar:

Posting Komentar